Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Anger of Stick 2

Anger of Stick 2

1.1.2
6 ulasan
240.4 k unduhan

Aksi berniat baik dalam dua dimensi

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

Anger of Stick 2 adalah gim aksi dua dimensi yang pemainnya mengendalikan salah satu figur dari animasi flash tahun '90-an. Tujuannya adalah melawan lusinan figur yang berusaha membunuh figur pahlawan Anda.

Sistem kontrol Anger of Stick 2 ini sederhana. Di bagian kiri layar ada tombol arah, dan di sisi kanan ada tombol aksi (meninju, menendang, melompat). Anda juga dapat mengganti senjata kapan saja untuk menggunakan tinju, pisau, tongkat, pistol, senjata mesin, dsb.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Untuk menggunakan senjata, pertama-tama Anda harus membelinya dengan 'uang' yang diperoleh dengan memainkan gim. Dan senjata itu tidak murah. Pistol biasa tidak berharga mahal, tetapi jika menginginkan peluncur granat, Anda harus mengeluarkan banyak uang.

Anger of Stick 2 adalah gim aksi sederhana dua dimensi dengan grafik biasa-biasa saja, tetapi sangat seru. Gim ini cocok untuk mengisi waktu.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Informasi tentang Anger of Stick 2 1.1.2

Nama Paket com.miniclip.angerofstick2
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Arkade
Bahasa B.Indonesia
2 lainnya
Penerbit Miniclip
Unduhan 240,441
Tanggal 1 Jul 2015
Rating Konten +12
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 1.1.1 10 Apr 2015

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Anger of Stick 2

Penilaian

4.7
5
4
3
2
1
6 ulasan

Komentar

braveyellowcheetah80437 icon
braveyellowcheetah80437
pada 2023

Sangat keren, tapi sangat sulit. Meskipun begitu, saya menyukainya.

2
Balas
proalperen icon
proalperen
pada 2021

Sangat indah

6
Balas
shedrack icon
shedrack
pada 2020

tidak terlalu bagus

10
Balas
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Aplikasi lain dari kreator ini

Ikon Strawberry Shortcake: Berry Rush
Balapan tanpa henti dengan Strawberry Shortcake
Ikon 8 Ball Pool
Game biliar terbaik untuk perangkat Android
Ikon Car Town Streets
Miniclip
Ikon Anger of Stick 3
Menghajar musuh sampai semuanya musnah
Ikon Fragger
Membombardir teroris
Ikon Agar.io
Yang besar melahap yang kecil
Ikon On The Run
Kabur dari kejaran polisi dengan menyalip semua mobil di jalan raya
Ikon Extreme Skater
Bertanding pada jalur skateboard yang paling ekstrem
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!
Ikon Strawberry Shortcake: Berry Rush
Balapan tanpa henti dengan Strawberry Shortcake
Ikon KawaiiWorld
Versi kawaii dari game ikonik Minecraft
Ikon Minecraft Pocket Edition 2018 Guide
Informasi dasar di Minecraft Pocket Edition
Ikon Turbo Dismount
Sebuah tragedi kinetik mobil orisinal
Ikon Angry Birds Classic
Hancurkan babi-babi jahat dengan burung-burung marah
Ikon Angry Birds Rio
Lempar burungnya ke udara...di Rio de Janeiro
Ikon Stickman Party
Game mini yang seru untuk hingga empat pemain
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon Block Blast!
Pasangkan setiap kepingan untuk menghilangkan baris dan kolom
Ikon Free Fire
Battle royale yang lebih cepat dan tidak terlalu menuntut
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon SIGMAX
Merasakan game battle royale dengan hingga 50 pemain
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!